Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Harga Serum Pengecil Pori-Pori Terbaik (Semua Merk) di Pasaran

Harga Serum Pengecil Pori-Pori Terbaik (Semua Merk) di Pasaran

Salah satu cara yang terbilang ampuh untuk mengecilkan pori-pori, yakni menggunakan serum. Nah, harga serum pengecil pori-pori terbaik cukup beragam, tergantung merk dan kemasannya.

Sebagai produk skincare yang digandrungi para wanita, serum dinilai memiliki banyak manfaat. Dan salah satunya adalah melembapkan serta mengecilkan pori-pori. 

Sebelumnya, ada sebuah penelitian yang menilai, serum mampu melembapkan kulit lebih baik daripada moisturizer. Tak ayal jika kadang harga serum wajah lebih mahal daripada pelembap.

Semakin berkembangnya dunia kecantikan, kini serum wajah dibuat untuk mengatasi berbagai permasalahan di kulit wajah. Itu termasuk memperkecil pori-pori.

Baca Juga: Harga Moisturizer untuk Bayi Terbaik (Semua Merk) di Pasaran

Namun, harga serum pengecil pori-pori terbaik ini dinilai cukup mahal. Apalagi jika mereknya cukup terkenal.

Rekomendasi Serum Pengecil Pori-Pori Terbaik


Harga Serum Pengecil Pori-Pori Terbaik (Semua Merk) di Pasaran

Breylee Pore Refining Serum

Rekomendasi serum pengecil pori-pori terbaik yang pertama, Breylee Pore Refining Serum. Produk ini diklaim ampuh dan sudah mendapat banyak review positif dari para konsumen.

Diketahui, satu tetes serum ini mengandung bahan-bahan alami. Itu termasuk, air bunga hamamelis Virginiana, ekstrak centella asiatica, dan ekstrak akar polygonum.

Ada juga ekstrak akar scutellaria baicalensis, dan minyak daun melaleuca alternifolia. Selain itu, tentunya serum yang ampuh mengecilkan pori-pori ini mengandung bahan pendukung lain.

Bahan pendukung lain tersebut, yakni ekstrak licorice, dan chamomilla recutita. Ada juga ekstrak daun rosemary, dan sodium hyaluronate. 

Dengan semua komposisi ini, Breylee Pore Refining Serum juga mampu menyamarkan pori-pori wajah setelah pemakaian. Menurut review konsumen, serum membuat wajah cerah dan glowing. 

Tidak sulit menemukan produk ini di pasaran. Selain itu, harga serum pengecil pori-pori terbaik ini relatif terjangkau.


Harga Serum Pengecil Pori-Pori Terbaik (Semua Merk) di Pasaran


Nacific Fresh Herb Origin Serum

Produk Nacific Fresh Herb Origin Serum tampaknya sudah menjadi pilihan banyak remaja Nusantara. Produk dari Korea ini juga mendapat banyak review dari para selebgram ternama.

Dalam satu tetes serum ini mengandung antioksidan dan vitamin C yang tinggi. Selain itu, masih ada banyak komposisi pada skincare menghilangkan pori-pori ini yang bagus di kulit. 

Dengan komposisinya, diketahui Nacific untuk mengecilkan pori-pori ini juga memiliki banyak manfaat. Itu termasuk mencerahkan wajah dan mengatasi penyumbatan pori-pori

Skincare ini juga diklaim bisa mengontrol kandungan minyak berlebih, dan melembapkan wajah. Menurut review konsumen, Nacific Fresh Herb Origin Serum memiliki efek glowing.

Meskipun ada efek glowin nya, serum tidak membuat wajah menjadi berminyak. Harga serum pengecil pori-pori terbaik ini agak mahal jika dibandingkan produk sebelumnya.


Harga Serum Pengecil Pori-Pori Terbaik (Semua Merk) di Pasaran


Kiehl's Precision Lifting and Pore-Tightening Concentrate

Salah satu serum yang populer di selebriti kelas dunia adalah Kiehl's Precision Lifting and Pore-Tightening Concentrate. Diketahui, serum ini ampuh untuk mengatasi pori besar.

Serum untuk mengecilkan pori-pori wajah ini mengandung sejumlah bahan aktif dan alami. Ini yang membuat kulit menjadi lebih kencang, sehingga pori-pori Anda memudar dan hilang.

Selain itu, menurut review konsumen, serum ini mampu menghilangkan kerutan di wajah. Itu sekaligus menghaluskan kulit.

Baca Juga: Harga Serum Niacinamide Terbaik dan Manfaatnya (Semua Merk)

Namun, produk ini bukan termasuk skincare murah. Harga serum pengecil pori-pori terbaik ini bisa mencapai jutaan rupiah.


Harga Serum Pengecil Pori-Pori Terbaik (Semua Merk) di Pasaran


La Roche-Posay Effaclar Pore-Refining Serum with Glycolic Acid

Sudah saatnya Anda melirik La Roche-Posay Effaclar Pore-Refining Serum with Glycolic Acid. Ini adalah serum buat pori-pori besar yang konon ampuh.

Produk ini mengandung glycolic acid, hyaluronic acid, lipo-hydroxy acid, dan la roche-posay thermal spring water. Ada juga aqua, alcohol denat, citric acid, tetrasodium edta, dan p-Anisic acid.

Skincare ini diketahui mampu melembapkan kulit, mengencangkan kulit, dan meratakan tekstur kulit. Menurut konsumen, kulit wajah akan lebih halus dan mulus sesaat setelah memakainya.

Tidak sulit menemukan La Roche-Posay Effaclar Pore-Refining Serum with Glycolic Acid di pasaran. Anda bisa membelinya di gerai kosmetik terdekat atau situs jual beli online. 

Serum untuk pori-pori ini dijual dalam kemasan botol pipet isi 30 ml. Harga serum pengecil pori-pori terbaik ini juga tidak bisa dibilang murah.


Harga Serum Pengecil Pori-Pori Terbaik (Semua Merk) di Pasaran


Some by Mi Super Matcha Pore Tightening Serum

Seperti namanya, Some by Mi Super Matcha Pore Tightening Serum mengandung ekstrak teh hijau. Konon, produk ini bisa menghilangkan pori-pori di wajah Anda.

Produk ini juga diketahui mengandung bahan pendukung. Itu termasuk camellia sinensis leaf extract, niacinamide, water, dan glycerin. 

Dengan semua kandungannya, serum ini diketahui bisa membuat kulit lebih cerah, halus, dan lembap. Berdasarkan review konsumen, serum juga bisa mengurangi sebum dan jerawat. 

Beberapa konsumen juga percaya, produk mampu mengatasi kulit kusam akibat jerawat. Anda bisa menemukan serum yang bisa mengecilkan pori-pori ini di toko kosmetik terdekat. 

Selain itu, Anda bisa membelinya secara online di situs e-commerce. Some by Mi Super Matcha Pore Tightening Serum dijual dalam botol pipet dengan isi 50 ml.


Harga Serum Pengecil Pori-Pori Terbaik (Semua Merk) di Pasaran


Avoskin Your Skin Bae Salicylic Acid 2% + Zinc

Rekomendasi serum pengecil pori-pori lainnya adalah Avoskin Your Skin Bae Salicylic Acid 2% + Zinc. Serum ini mengandung water, glycerin, butylene glycol, dan salicylic acid.

Ada juga hydroxyethyl cellulose, biosaccharide gum-1, dan propylene glycol. Dengan semua kandungannya, serum ini juga bermanfaat untuk mengatasi jerawat.

Menurut review konsumen, produk juga bisa mengatasi bruntusan, dan flek hitam di kulit wajah. Efeknya, kulit menjadi lebih cerah dan halus.

Baca Juga: Harga Susu Ibu Hamil Terbaik Mulai dari yang Murah hingga Mahal

Sebelum membeli salah satu produk pengecil pori-pori di atas. Berikut harga serum pengecil pori-pori terbaik

Harga Serum Pengecil Pori-Pori Terbaik

Merek Serum Pengecil Pori-Pori Terbaik

Harga Serum Pengecil Pori-Pori Terbaik

Breylee Pore Refining Serum 17 ml

Rp80.000

Nacific Fresh Herb Origin Serum 50 ml

Rp380.000

Kiehl's Precision Lifting and Pore-Tightening Concentrate 50 ml

Rp1.130.000

La Roche-Posay Effaclar Pore-Refining Serum with Glycolic Acid 30 ml

Rp745.000

Some by Mi Super Matcha Pore Tightening Serum

Rp563.347

Avoskin Your Skin Bae Salicylic Acid 2% + Zinc 30 ml

Rp139.000

Sebagai informasi, harga serum pengecil pori-pori terbaik di atas telah kami rangkum dari berbagai macam sumber. Tentunya, harga serum tersebut bisa berubah sewaktu-waktu. Sama seperti harga vitamin ibu hamil.

Pochin Pochini
Pochin Pochini Hello there! I Hope you like this content ..... Ngopi bareng yuk...

Posting Komentar untuk "Harga Serum Pengecil Pori-Pori Terbaik (Semua Merk) di Pasaran"