Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Harga Skincare untuk Ibu Hamil dan Menyusui di Pasaran

Harga Skincare untuk Ibu Hamil dan Menyusui di Pasaran

Supaya tetap glowing saat hamil dan menyusui, Anda perlu menggunakan skincare. Nah, harga skincare untuk ibu hamil dan menyusui ini memang agak mahal dibandingkan yang lain. 

Bagi perempuan hamil, memilih produk perawatan kulit menjadi sangat tricky. Tidak semua produk diklaim aman dan cocok.

Pasalnya, hampir semua produk kecantikan mengandung bahan kimia. Disarankan, Anda memilih produk yang sedikit mengandung bahan kimia.

Baca Juga: Harga Cireng Crispy Semua Merk dan Cara Membuatnya di Rumah

Terbilang aman untuk masa kehamilan hingga menyusui, konon harga skincare untuk ibu hamil tidak murah. Apalagi yang bermerek terkenal.

Rekomendasi Skincare untuk Ibu Hamil dan Menyusui

Harga Skincare untuk Ibu Hamil dan Menyusui di Pasaran


Bio Oil

Salah satu rekomendasi merek skincare yang untuk ibu hamil dan busui adalah Bio Oil. Produk ini tampaknya sudah cukup populer di kalangan wanita.

Dan tidak hanya remaja yang memakainya, tetapi juga ibu menyusui. Bio-Oil adalah skincare oil yang multifungsi dan bisa Anda aplikasikan ke berbagai kulit di bagian tubuh mana pun.

Sediaan perawatan kulit ini memiliki tekstur yang cair dan sedikit oily. Namun, diklaim tidak menyebabkan kadar minyak di dalam kulit meningkat. 

Merk skincare untuk ibu menyusui ini dinilai cocok juga untuk wanita hamil. Khususnya yang memiliki kulit sensitif dan cenderung berminyak, akibat perubahan hormon.

Anda bisa mengaplikasikan Bio Oil di kulit wajah, leher, lengan, dan siku. Selain itu, gunakan Bio Oil pada bagian yang cenderung tertutup seperti area paha dan perut.

Ini bertujuan untuk melembapkan, menutrisi, mencerahkan, dan menghilangkan selulit. Menurut review konsumen, Bio-Oil bisa menghilangkan bekas operasi caesar.

Tak hanya itu, produk dikatakan bisa mengembalikan elastisitas kulit. Anda bisa membelinya di toko kosmetik terdekat atau secara online di e-commerce.

Harga Skincare untuk Ibu Hamil dan Menyusui di Pasaran


Mama's Choice Gentle Face Wash

Memilih skincare untuk ibu hamil dan menyusui tidaklah mudah. Apalagi untuk varian sabun wajah atau facial wash. 

Sebagai solusi, Anda bisa memakai Mama's Choice Gentle Face Wash. Produk ini diciptakan khusus untuk Anda yang sedang mengandung atau dalam masa menyusui.

Produk ini mengandung ekstrak beras putih atau rice ekstrak. Dan diklaim tidak mengandung bahan kimia berbahaya untuk wanita hamil dan busui. 

Terbilang aman, skincare ini tidak mengandung parfum, paraben, dan alkohol. Sehingga, Anda tidak perlu khawatir untuk memakainya sebagai salah satu produk skincare harian.

Sabun wajah untuk ibu hamil dan menyusui ini memiliki tekstur yang ringan dan lembut. Konon, skincare untuk ibu hamil dan menyusui ini bisa mencerahkan kulit.

Tak hanya itu, produk diklaim mampu membersihkan kulit dari sel kulit mati, sebum, dan kotoran. Menurut review konsumen, pembersih wajah ini bisa melembapkan kulit. 

Anda bisa membelinya di gerai kosmetik terdekat dan minimarket. Anda juga bisa membelinya di e-commerce dengan kemasan tube isi 100 ml.


Harga Skincare untuk Ibu Hamil dan Menyusui di Pasaran


Wardah Hydrating Toner

Jika Anda mencari merk toner untuk ibu hamil yang aman, Anda bisa mencoba Wardah Hydrating Toner. Toner Wardah untuk ibu hamil ini juga sudah berlabel halal.

Meskipun harga skincare untuk ibu hamil dan menyusui ini agak mahal, tetapi kandungannya diklaim aman. Konon, produk tidak mengandung bahan-bahan kimia berbahaya.

Wardah Hydrating Toner mengandung ekstrak lidah buaya. Selain itu, diklaim tidak mengandung retinol, paraben, phthalates, benzoil peroksida dan merkuri. 

Anda bisa memakai sediaan kosmetik ini setelah mencuci wajah. Caranya dengan menepuk-nepukkan produk menggunakan kapas atau secara langsung dengan tangan.

Baca Juga: Harga Sunblock untuk Kulit Sensitif Terbaik dan Manfaatnya

Menurut konsumen, Wardah Hydrating Toner mampu membuat kulit menjadi lebih lembap, elastis, lembut, dan halus. Untuk hasil pemakaian produk pada setiap orang akan berbeda.

Harga Skincare untuk Ibu Hamil dan Menyusui di Pasaran

Mama's Choice Daily Protection Face Moisturizer SPF 25 PA ++

Varian skincare untuk ibu hamil yang sangat penting adalah pelembab. Anda bisa mencoba merek pelembab yang aman untuk ibu hamil dan menyusui.

Salah satunya seperti Mama's Choice Daily Protection Face Moisturizer SPF 25 PA ++. Produk ini konon bisa  jadikan sunscreen untuk melindungi kulit dari sinar matahari. 

Sehingga, meskipun Anda sedang hamil dan menyusui, kulit Anda tetap cerah dan glowing. Teksturnya lembut dan sedikit creamy dengan aroma yang segar dan tidak terlalu tajam. 

Sekilas, mirip dengan krim atau pelembap untuk bayi, hanya saja lebih padat. Kandungannya, antara lain rice extract dan hyaluronic acid. 

Selain itu, moisturizer ini tidak mengandung parabean, alkohol, parfum, dan berbagai macam bahan kimia berbahaya. Menurut review busui, produk ini bisa mengatasi kulit yang mengelupas. 

Anda bisa membelinya di minimarket terdekat seperti Alfamart dan Indomaret atau di situs jual beli online. Harga skincare untuk ibu hamil dan menyusui ini juga terbilang tidak murah.

Harga Skincare untuk Ibu Hamil dan Menyusui di Pasaran

Neutrogena Hydro Boost

Bagi Anda yang mencari sediaan kosmetik water base, tak ada salahnya untuk memakai Neutrogena Hydro Boost. Ini adalah moisturizer gel.

Produk ini diklaim sebagai skincare untuk ibu hamil dan menyusui berkulit sensitif yang aman. Hal ini karena memiliki tekstur yang ringan dan mudah diserap kulit. 

Selain itu, Neutrogena Hydro Boost memiliki aroma yang segar dan tidak tajam. Ini membuktikan bahwa produk tidak mengandung fragrance atau parfum.

Neutrogena Hydro Boost mengandung asam hialuronat. Kandungan ini juga biasa dikenal dengan nama hyaluronic acid yang biasanya ditemukan di dalam tubuh. 

Zat inilah yang berfungsi sebagai pelebap alami yang ada dalam produk. Manfaat lain dari Neutrogena Hydro Boost adalah membantu mengembalikan kekenyalan kulit.

Tak hanya itu, produk diklaim bisa mempercepat regenerasi sel kulit. Anda bisa memakainya sebagai skincare harian di pagi hari dan malam hari.

Menurut review konsumen, Neutrogena Hydro Boost merupakan skincare untuk ibu hamil yang mampu membuat kulit menjadi lebih lembut. Itu juga memiliki efek glowing seketika. 

Meskipun manfaatnya segudang, hasil penggunaan produk pada setiap orang tidak sama. Ini karena perbedaan kondisi kulit selama kehamilan dan menyusui.

Harga Skincare untuk Ibu Hamil dan Menyusui di Pasaran

Sensatia Botanicals Sandalwood Dream Facial C-Serum

Sensatia Botanicals Sandalwood Dream Facial C-Serum merupakan serum untuk ibu hamil dan menyusui. Diklaim aman, skincare ini termasuk produk vegan.

Diketahui juga, produk tidak mengandung sulfat, phthalate, paraben, dan silikon. Sementara itu, serum ini mengandung shea butter, rosehip oil, argan oil, dan minyak cendana (sandalwood oil). 

Mengandung banyak minyak nabati, skincare ini dikenal tidak membuat kulit wajah berminyak dan berjerawat. Dengan kandungan alaminya, serum memiliki manfaat untuk menutrisi kulit. 

Selain itu, serum ini diklaim mampu menenangkan kulit. Menurut review, produk juga bisa membantu mencegah jerawat hormonal.

Sensatia Botanicals Sandalwood Dream Facial C-Serum juga bisa Anda pakai untuk merawat kulit yang berjerawat selama kehamilan. Itu sekaligus mengatasi bruntusan. 

Baca Juga: Harga Obat Paracetamol (Sirup dan Tablet) Beserta Indikasinya

Anda bisa membelinya di e-commerce atau gerai kosmetik terdekat. Sayangnya, memang harga skincare untuk ibu hamil dan menyusui ini tidaklah murah.

Bagi Anda yang ingin membeli salah satu merk skincare untuk ibu hamil dan menyusui di atas, pastikan tahu harganya. Berikut referensinya.

Harga Skincare untuk Ibu Hamil dan Menyusui

Merek Skincare

Harga Skincare untuk Ibu Hamil dan Menyusui

Wardah Hydrating Toner 150 ml   

Rp24.000   

Mama's Choice Gentle Face Wash 100 ml   

Rp79.000   

Mama's Choice Daily Protection Face Moisturizer SPF 25 PA ++ 30 ml   

Rp99.000   

Bio Oil 60 ml   

Rp140.000   

Sensatia Botanicals Sandalwood Dream Facial C-Serum 60 ml   

Rp180.000   

Neutrogena Hydro Boost  50 gr   

Rp208.200   

Sebagai informasi, harga skincare untuk ibu hamil dan menyusui di atas kami rangkum dari berbagai macam sumber. Tentunya, harga skincare untuk ibu hamil dan menyusui bisa berubah sewaktu-waktu. Sama seperti harga keripik susu Soesodo.

Pochin Pochini
Pochin Pochini Hello there! I Hope you like this content ..... Ngopi bareng yuk...

Posting Komentar untuk "Harga Skincare untuk Ibu Hamil dan Menyusui di Pasaran"